Kenali 7+ Level Emosi Diri! Kamu Lagi Sensi atau Happy?
Marah, sedih, bahagia, cemas merupakan beberapa kondisi emosi yang kerap kali kita alami sehari-hari. Yakin, kamu pasti pernah mengalami salah satunya ‘kan? Ya, emosi adalah bagian alami dari pengalaman manusia yang memiliki berbagai tingkatan. Level emosi ini sifatnya fluktuatif banget, lo, mulai dari yang rendah hingga tinggi sehingga sangat memengaruhi perilaku dan interaksi sosial kita. … Read more