Kenali 7+ Level Emosi Diri! Kamu Lagi Sensi atau Happy?

Marah, sedih, bahagia, cemas merupakan beberapa kondisi emosi yang kerap kali kita alami sehari-hari. Yakin, kamu pasti pernah mengalami salah satunya ‘kan? Ya, emosi adalah bagian alami dari pengalaman manusia yang memiliki berbagai tingkatan. Level emosi ini sifatnya fluktuatif banget, lo, mulai dari yang rendah hingga tinggi sehingga sangat memengaruhi perilaku dan interaksi sosial kita. … Read more

Review RDL Sabun Papaya, Kulit Lembap dan Cerah Enggak Harus Mewah

Teman-Teman pasti tahu, hampir semua wanita Indonesia saat ini berlomba-lomba mendapatkan kulit cerah dan kinclong sehingga lalat pun terasa terpeleset jika hinggap di kulit mereka. Tak sedikit yang—bahkan—harus merogoh kocek jutaan rupiah demi mewujudkan apa yang diinginkan.  Yah … cantik memang akan langsung terlihat secara fisik. Namun, bukan berarti cantiknya fisik dapat menutupi kecantikan hati, … Read more

Jadwal Konser K-Pop Terkini di Indonesia

Yuhuuu … siapa, nih, yang ngefans BTS, BLACKPINK, dan teman-temannya? 😀 Yup! K-Pop atau Korean Pop makin populer di Indonesia. Tak hanya karena musiknya yang catchy dan mudah diingat, koreografi dan penampilan panggung para idola juga terkesan spektakuler. Karena itu, banyak banget penggemar di Indonesia yang menantikan konser K-Pop idola mereka. Apakah kamu termasuk salah … Read more

8 Pilihan Skincare Lokal dan Luar Negeri yang dapat Dibeli dengan Kartu Kredit Online

Man-Teman tercinta, skincare merupakan kebutuhan yang saat ini tidak dapat diabaikan. Oleh sebab itu, rasanya kamu perlu berinvestasi dan membeli produk skincare demi membuat kulit makin sehat dan glowing menclinggg. 😀 Apalagi, sekarang banyak kemudahan dalam membeli skincare lokal dan luar negeri secara online, salah satunya dengan menggunakan kartu kredit online. Di bawah ini adalah … Read more

Film tentang Perempuan, Kekuatan di Balik Kelembutan

Teman-Teman pasti setuju dengan ungkapan, “Perempuan adalah makhluk yang unik”, bukan? Ya … faktanya memang demikian! Di balik sisi lembut dan sensinya, perempuan ternyata memiliki kekuatan dan ketegaran luar biasa yang belum tentu dapat dipindahtangankan ke dalam diri seorang laki-laki. Tel Aviv University bahkan pernah mengadakan penelitian tentang kemampuan otak perempuan yang lima kali lebih … Read more