Pentingnya Personal Branding untuk Kamu yang Bekerja di Ranah Online

Di tulisan kali ini saya ingin mengakui dengan sejujurnya bahwa sebenarnya saya ini dulunya adalah seorang perempuan yang gaptek dan enggak paham kalau sudah berurusan dengan media sosial 🙂 Lo… memangnya ada apa sih kok mendadak bikin pengakuan jujur begini? kwkwk… Iya, saya pengennya siapa aja perempuan yang hari ini masih mengaku gaptek, semakin menyadari … Read more

BTPN Syariah, Fokus pada Pemberdayaan Keluarga Prasejahtera dan Kaum Perempuan Melalui #BankirPemberdaya

  Tanggal 17 Agustus 2019 ini negara kita tercinta memasuki usia yang sudah tidak muda lagi. 74 tahun bukanlah waktu yang sebentar untuk membuat berbagai sejarah dan pengalaman berharga tertoreh mendalam di benak anak cucu kita. Tentunya masih banyak pekerjaan rumah yang harus dibenahi oleh Indonesia, yang menjadi peringkat keempat di antara negara  berpenduduk terbanyak … Read more

Mudah dan Lezat, Ini 3 Jenis Makanan Ringan yang Bisa Jadi Inspirasi Bisnis Kulinermu

Berbeda dengan menjual makanan yang mengenyangkan perut seperti nasi, memulai bisnis kuliner makanan ringan cenderung lebih mudah dan tentunya lebih murah dalam hal modal usaha. Selain itu, peluang bisnis makanan ringan pun juga tergolong lebih menguntungkan karena semua orang dari berbagai lapisan dapat menikmatinya tanpa terkecuali. Seiring berjalannya waktu, saat ini sudah semakin banyak jenis-jenis … Read more

Perhatikan 3 Hal Ini sebelum Melakukan Sewa Kantor Tidak Nyata (Virtual Office)

Kebutuhan akan ruang perkantoran, terutama di Jakarta, ternyata tak sebanding dengan adanya lahan yang tersedia. Selain itu, adanya pelarangan bangunan rumah menjadi kantor oleh Pemprov DKI juga melatarbelakangi munculnya banyak virtual office di Jakarta sejak awal tahun 2000 lalu (CNNIndonesia.com, 15/12/2015). Dalam perkembangannya, virtual office tidak hanya ada di Jakarta. Bentuk kantor tidak nyata ini … Read more

4 Alasan Tepat Kenapa Kamu Harus Membeli atau Menyewa Apartemen

Beberapa bulan yang lalu saya sempat membaca sebuah artikel tentang properti—baik dalam bentuk rumah maupun apartemen—yang di-share di sebuah media sosial. Artikel itu menulis sebuah survei yang menyebutkan, bahwa generasi milenial saat ini merupakan salah satu penggerak berkembangnya ekonomi di Indonesia. Dengan jumlah populasi lebih dari 80 juta orang dari total 68% masyarakat usia produktif … Read more