Inilah Hamba Allah yang Doanya Mudah Dikabulkan

Setiap manusia pasti menginginkan doanya terkabul. Namun tidak semua langsung dikabulkan oleh Allah Swt saat itu juga, mengingat apa yang kita inginkan dan impikan belum tentu sesuai pula dengan apa yang kita butuhkan.  Adakalanya doa yang kita panjatkan ditunda oleh Allah Swt, atau diganti dengan sesuatu yang lebih baik, karena hanya Allah sajalah satu-satunya Dzat yang … Read more

Diakah Jodohmu?

Pembahasan tentang jodoh akan selalu menarik dan tak pernah lekang oleh waktu. Meski jodoh adalah sesuatu yang bersifat misteri seperti halnya rezeki dan kematian, tetapi sesungguhnya Allah Swt telah menjanjikan hal itu di dalam Alquran. Bahwa wanita yang baik untuk lelaki yang baik, dan lelaki yang baik untuk wanita yang baik pula. Jika engkau pernah … Read more

Rasulullah, Suri Teladan Yang Memikat Hati Semua Orang

Rasulullah Saw adalah sebaik-baiknya panutan dan teladan bagi umat muslim. Akhlaknya, perilakunya, ucapannya, dan semua yang ada pada dirinya merupakan hal terbaik yang ada pada diri manusia.Tidak heran jika banyak orang berlomba-lomba ingin memiliki karakter selembut Rasulullah. Dari al-Bara’ bin Azib RA berkata, “Rasulullah Saw adalah orang yang paling bagus wajahnya, paling baik akhlaknya, tidak … Read more

Kenapa Perempuan Harus Bahagia??

Beberapa hari terakhir ini, begitu viral di media sosial topik tentang Sekolah Ibu bagi perempuan. Dengan tujuan untuk menghindari terjadinya perpisahan dalam rumah tangga, topik ini menjadi menarik dibahas di era kesetaraan gender saat ini. Banyak pro dan kontra muncul dari tulisan sang pejabat yang dulunya adalah seorang artis sinetron tersebut di akun Instagramnya. Namun, … Read more

Kalimat Motivasi Ini untukmu yang Merasa “I Am Nothing”

Manusia diberikan nikmat lebih tinggi daripada makhluk hidup lainnya dalam hal karunia akal dan pikiran. Hal inilah yang mampu mengontrol kehidupan kita dan sejatinya menghindarkan kita dari keadaan mendzolimi diri sendiri. Apakah kau tahu arti mendzolimi diri? Ya, segala hal yang berkaitan dengan penurunan nilai-nilai positif kualitas diri termasuk dalam kategori ini.  Menganggap diri tak … Read more